Infografis Rekayasa Lalu Lintas Malam Tahun Baru 2025 di Jakarta

Infografis Rekayasa Lalu Lintas Malam Tahun Baru 2025 di Jakarta

Terkini | inews | Selasa, 31 Desember 2024 - 16:22
share

JAKARTA, iNews.id - Dinas Perhubungan (Dishub) DKI Jakarta akan menerapkan rekayasa lalu lintas di sejumlah destinasi wisata pada malam Tahun Baru 2025, mulai Selasa (31/12/2024) pukul 18.00 WIB.

Penutupan ruas jalan berlaku di kawasan Monumen Nasional, Taman Lapangan Banteng, Taman Impian Jaya Ancol, Kota Tua, Taman Mini Indonesia Indah, dan Taman Margasatwa Ragunan.

"Diimbau kepada para pengguna jalan agar menghindari ruas jalan di sekitar kawasan wisata tersebut, mematuhi rambu-rambu lalu lintas, petunjuk petugas di lapangan, serta mengutamakan keselamatan di jalan,” ucap Syafrin di Jakarta, Selasa (31/12/2024).

Topik Menarik