KUIS: Seberapa Banyak Bahasa yang Anda Kenal?

KUIS: Seberapa Banyak Bahasa yang Anda Kenal?

Terkini | okezone | Rabu, 2 April 2025 - 23:08
share

Bahasa adalah sistem lambang bunyi ujaran yang arbitrer yang digunakan masyarakat berkomunikasi, berinteraksi, dan mengidentifikasi diri. Perkiraan jumlah bahasa di dunia beragam antara 6.000–7.000 bahasa.

Bahasa alami adalah bicara atau bahasa isyarat, tetapi setiap bahasa dapat disandikan ke dalam media kedua menggunakan stimulus audio, visual, atau taktil, sebagai contohnya, tulisan grafis, braille, atau siulan.

Berikut fakta-fakta terkait bahasa di dunia.

Topik Menarik