Bacaan Maulid Ad-Diba Lengkap Arab, Latin dan Artinya
Berikut ini bacaan Maulid Ad-Diba lengkap Arab, Latin dan artinya yang dinukil dari lama resmi Nahdlatul Ulama (nuonline). Bacaan Maulid Diba'i ini adalah2 di antara29 bacaan.
Niat dan hadiah Fatihah
[arabOpen] [arabClose] Nawain qiratal-maulidid-diba mitsla m naw shibil-maulid as-Syaikh 'Abdirramn ad-Dibba' wa mitsla m naw masyyikhin
Artinya: Saya berniat membaca maulid ad-Dibai sebagaimana niat pengarang bacaan maulid ini, yaitu Syaikh Abdur Rohman Ad-Dibai dan sebagaimana niatnya guru-guru saya.
[arabOpen] [arabClose] Allhu yudkhilu niyytin f niyytihim wa a'mlana f a'mlihim wa akhlqan f akhlqihim biniyyati annallha yasyfi mardln wayu' f mubtaln wa yukatstsir minal-alli arzqan wa yakhtim a'mran biusnil-khtimati.
Artinya: Semoga Allah memasukkan niat saya ke dalam niat mereka semua, amal-amal saya ke dalam amal-amal mereka semua, dan akhlak-akhlak saya kedalam akhlak-akhlak mereka semua. Dengan niat sesungguhnya Allahlah yang mengobati penyakit saya, dan Allah yang menyembuhkan dari beberapa bala saya, dan Allah yang memperbanyak beberapa rezeki saya yang halal, dan Allah yang mengakhiri beberapa perbuatan saya dengan husnul khatimah.
[arabOpen] [arabClose] Wa il adlratin-nabiyyi Muammadin shallallhu 'alaihi wa sallama al-Ftiah
Artinya: Kepada hadirat Nabi Muhammad , pahala bacaan al-Fatihah kami hadiahkan
[arabOpen] [arabClose] Allhumma shalli wa sallim wa brik 'alaihi wa 'al lihi
Artinya: Ya Allah, limpahkan rahmat, kesalamatan, serta keberkahan kepada Nabi Muhammad beserta keluarga beliau
Ya Rabbi shalli [arabOpen] [arabClose]
[arabOpen] [arabClose] Y rabbi shalli al muammad y rabbi shalli alaihi wa sallim
Artinya: Ya Allah, berikan limpahan shalawat kepada Nabi Muhammad. Ya Allah, berikah limpahan shalawat dan salam kepadanya.
[arabOpen] [arabClose] Y rabbi ballighhul-waslah ya rabbi khushshahu bil-fadllah
Artinya: Ya Allah, sampaikanlah kepadanya sebagai perantara. Ya Allah, khususkanlah kepadanya dengan keutamaan.
[arabOpen] [arabClose] Y rabbi wardla anish-shabah ya rabbi wardla anis-sullah
Artinya: Ya Allah, anugerahkanlah keridhaan kepada sahabatnya. Ya Allah, anugerahkanlah keridhaan kepada keturunannya.
[arabOpen] [arabClose] Y rabbi wardla anil-masyyikh ya rabbi faram wlidn
Ya Allah, anugerahkanlah keridhaan kepada para guru. Ya Allah, rahmatilah orang-orang tua kami.
[arabOpen] [arabClose] Y rabbi waramn jama ya rabbi waram kulla muslim
Artinya: Ya Allah, rahmatilah kami semua. Ya Allah, rahmatilah semua orang Islam.
[arabOpen] [arabClose] Y rabbi waghfir likulli mudznib y rabbi l taqtha rajn
Artinya: Ya Allah, ampunilah semua orang yang berbuat dosa. Ya Allah, janganlah Engkau putuskan harapan kami.
[arabOpen] [arabClose] Y rabbi y smi dun ya rabb ballighn nazruh
Artinya: Ya Allah, wahai Zat Yang Maha Mendengar doa kami. Ya Allah, berilah kami kesempatan ziarah ke makamnya.
[arabOpen] [arabClose] Y rabbi taghsyn binrih y rabbi ifdhnak wa amnak
Artinya: Ya Allah, sinarilah kami dengan nurnya. Ya Allah, aku selalu mengharap pemeliharaan dan keamanan-Mu.
[arabOpen] [arabClose] Y rabbi waskinn jinnak y rabbi ajirn min adzbik
Artinya: Ya Allah, tempatkanlah kami dalam surga-Mu. Ya Allah, selamatkanlah kami dari siksa-Mu.
[arabOpen] [arabClose] Y rabbi warzuqnsy-syahdah ya rabbi ithn bis-sadah
Artinya: Ya Allah, anugerahilah kematian kami dengan syahid. Ya Allah, liputilah kehidupan kami dengan penuh kebahagiaan
[arabOpen] [arabClose] Y rabbi washli kulla mushli ya rabbi wakfi kulla mudz
Artinya: Ya Allah, balaslah kebaikan orang yang berbuat baik. Ya Allah, hindarkanlah dari semua orang yang menyakiti.
[arabOpen] [arabClose] Y rabbi nakhtim bil-musyaffa y rabbi shalli alaihi wa sallim
Artinya: Ya Allah, akhirilah kami dengan mendapat syafaat Nabi Muhammad Ya Allah, anugerahkan limpahan shalawat dan salam kepada Nabi Muhammad.