Infografis Indonesia Akan Jadi Pusat Pembuatan Baterai Kendaraan Listrik
Otomotif | BuddyKu | Minggu, 4 Desember 2022 - 14:20
JAKARTA, iNews.id - Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengatakan, Indonesia memiliki semua bahan yang dibutuhkan dalam pembuatan baterai. Pemerintah saat ini sedang berusaha keras membangun ekosistem tersebut.
Jokowi memperkirakan pada 2026 atau 2027 akan terlihat lompatan ekonomi besar di Indonesia. Menurutnya, produsen otomotif dunia akan berbondong-bondong masuk ke Indonesia.