Model Rambut Wanita Ini Mirip Ubur-ubur sampai Viral di TikTok
Siapa sangka kalau model rambut yang mirip ubur-uburini dapat menarik perhatian warganet. Sampai akhirnya bisa viral di TikTok loh bestie.
Kayak gimana sih? Hal ini pertama kali bermula dari influencer Tina yang videonya viral di TikTok. Dikutip dari laman Dailystar, video Tina telah ditonton lebih dari 43 miliar penonton loh guys.
@celestefohl #jellyfishhaircut #jellyfishhair #hairtrends2022 #tiktokhair #tiktokhairstyle #tiktokhairtrends #hairtok2022 #hairtoks #animehair #animehairstyles #animehairstyle #70shair #70shairstyle #retrohairstyle #modernhaircuts #edgyhaircut #edgyhairstyle
? original sound - Clste Fohl
Potongan model rambut jellyfish ini merupakan gabungan dari model rambut panjang dan bob yang sangat nyentrik. Gaya rambut ini dapat dikreasikan sesuai dengan keinginanmu.
Gak bisa dipungkiri ada segelintir warganet yang terkejut dengan model rambut ini, seperti berikut.
Baca Juga:Buruknya Stigma yang Didapat oleh Gen Z
IN LOVE WITH YOUR HAIR by Sid
Oh my gosh why? by Lily Birks
Rofl what is wrong with this generation. By Lisa Williams
Kamu tahu enggak ada beberapa referensi jellyfish haircut yang bisa kamu sontek. Seperti ini loh gaya rambut dikepang.
Kalau yang ini model rambutnya diwarnai.