Pantau Perkembangan UEFA Euro 2024 di Okezone sebagai Official Website Euro 2024, Klik di Sini!

Pantau Perkembangan UEFA Euro 2024 di Okezone sebagai Official Website Euro 2024, Klik di Sini!

Terkini | okezone | Selasa, 2 Juli 2024 - 07:28
share

GELARAN Euro 2024 kini sudah mulai memasuki babak 16 besar. Sederet laga seru di babak itu pun sudah rampung digelar sehingga sejumlah tim telah memastikan diri lolos ke perempatfinal. Pantau perkembangan UEFA Euro 2024 di Okezone sebagai official website Euro 2024.

Semalam, dua laga seru tersaji di babak 16 besar Euro 2024. Ada duel Timnas Prancis vs Belgia dan juga Portugal vs Slovenia.

Prancis meraih kemenangan secara dramatis atas Portugal dalam laga yang digelar di Duesseldorf Arena, Senin 1 Juli 2024 malam WIB. Gol semata wayang Prancis baru bisa tercipta jelang akhir babak pertama, tepatnya pada menit ke-85. Gol itu pun tercipta lewat gol bunuh diri Jan Vertonghen.

Les Bleus -julukan Timnas Prancis- pun memastikan diri lolos ke perempatfinal dengan kemenangan tipis 1-0. Sementara Belgia, mereka harus menghentikan perjalanan di Euro 2024.

Langkah Kylian Mbappe cs menembus babak perempatfinal berhasil diikuti Portugal. Lebih kerja keras dari Prancis, Cristiano Ronaldo dkk harus berjuang hingga babak adu penalti untuk menggenggam tiket perempatfinal karena skor 0-0 terus terjaga. Mereka akhirnya menang dengan skor 3-0.

Bagi Anda yang tidak sempat menyaksikan laga-laga berkelas dari Euro 2024, jangan khawatir. Sebab, Anda dapat mengikuti perkembangan terbaru dari gelaran sepakbola terakbar di Eropa ini dengan mengakses portal Okezone.com, tepatnya klik di sini.

Di portal Okezone.com, Anda tidak hanya mendapat artikel-artikel terhangat seperti preview dan review pertandingan. Ada juga klasemen maupun top skor Euro 2024 yang dapat Anda akses di Okezone.com. Tak hanya sampai di situ, highlight pertandingan dari Euro 2024 juga dapat diakses di Okezone.com.

Lengkapnya konten yang tersedia karena Okezone.com berstatus sebagai official website Euro 2024. Status ini membuat Okezone.com mesti cepat menyajikan konten-konten terbaru kepada Anda para pembaca setia.

Topik Menarik