Ada Cerita Mengenaskan di Balik Festival Balon Udara Tertua dan Terbesar di Dunia!

Ada Cerita Mengenaskan di Balik Festival Balon Udara Tertua dan Terbesar di Dunia!

Travel | BuddyKu | Senin, 5 September 2022 - 10:56
share

Untuk memperingati berakhirnya PerangDuniaIIdankependudukan Nazipada September 1944, banyak kota besardi Belgia mengadakan Vredefeest atau Festival Perdamaian. Salah satu perayaan acara yangterbesarberlokasidi Alun-alun Kota Sint Niklaas.

balon udara
Festival balon udara terbesar di Belgia. (Z Creators/Fabiola Lawalata)

Dalam acaratersebut terdapat festivalbalonudara. Acara ini dimulai sepanjang akhir pekandiminggu pertama September. Masing-masing diadakan dua kali sehari jika cuacadanangin memungkinkan.

balon udara
Festival balon udara terbesar di Belgia. (Z Creators/Fabiola Lawalata)

Para pengunjung berbagai usia sangat antusias menikmati proses instalasi sampai balon melayangdiudara. Tahun ini totalbalonyang ikut serta berjumlah 63. Bukan saja balon model biasa, tapi jugabalondalam berbagai motif sepertibalonberbentuk strawberry, burung beo, penyelam, tikus,danmotif kartun lainnya.

balon udara
Festival balon udara terbesar di Belgia. (Z Creators/Fabiola Lawalata)

Festivalbalonudaraini memiliki tujuan untuk membawa pesan perdamaian dan solidaritas dalam keragaman kepada khalayak luas. Festivalbalonudaraawalnya diprakarsai oleh mantan Wali Kota Romain de Vidtsdanpengusaha lokal Andr Sax pada 1948.

FestivalBalonUdaraSint Niklaas merupakan yang tertuadidunia.Keren kan?

Artikel menarik lainnya:

Bikin cerita serumu dan dapatkan berbagai reward menarik! Lets join Z Creators dengan klik di sini .

Z Creators
Z Creators