Guide QBU PUBG Mobile, Senjata DMR Eksklusif Peta Sanhok

Guide QBU PUBG Mobile, Senjata DMR Eksklusif Peta Sanhok

Teknologi | upstation.asia | Sabtu, 8 Januari 2022 - 05:00
share

QBU adalah senjata semi sniper atau yang biasa di sebut DMR ( Designated Marksman Rifle ) di game PUBG Mobile . Senjata ini memiliki kegunaan dan fungsi yang sama seperti senjata Mini14 dalam PUBG Mobile .

Kalian bisa menggunakan senjata ini untuk melumpuhkan musuh yang jaraknya jauh dari kalian. Senjata ini hanya ada di satu peta saja yaitu Sanhok, sama seperti senjata QBZ.

QBU sangat cocok kalian gunakan sebagai senjata secondary, loh. Berikut guide lengkap senjata QBU di PUBG Mobile untuk kalian.

Statistik Senjata QBU di Game PUBG Mobile

WhatsApp Image 2022-01-04 at 2.55.00 PM

Rekomendasi Attachment Terbaik untuk Senjata QBU

Inilah beberapa rekomendasi attachment untuk senjata QBU PUBG Mobile :

Jarak Menengah

PUBG NEW RIFLE: THE QBU (all attachments) - YouTube

Jarak Jauh

Kelebihan dan Kekurangan QBU di Game PUBG Mobile

Berikut beberapa kekurangan dan kelebihan yang dimiliki oleh senjata QBU di game PUBG Mobile . Apakah senjata ini bagus atau buruk?

Kelebihan QBU

Sama seperti senjata DMR pada umumnya, QBU bisa menggunakan scope jauh seperti x8 yang hanya bisa dipasangkan pada senjata sniper . Tidak hanya itu QBU juga merupakan senjata yang stabil karena recoil yang kecil.

Kekurangan QBU

Sama seperti SKS dan SLR di PUBG Mobile , QBU juga memiliki peluru yang sedikt dalam satu magazine . Senjata QBU merupakan senjata DMR ekslusif di Sanhok sehingga tidak bisa kalian temukan di peta lainnya.

Walaupun hanya tersedia di satu peta saja, QBU masih menjadi salah satu senjata DMR favorit pemain di peta Sanhok. Semoga guide QBU PUBG Mobile diatas dapat membantu kalian mendapatkan WWCD ya. Kalau kalian sendiri senang menggunakan senjata DMR yang satu ini atau tidak?


Bagi kalian yang mau top-up game kesayangan kalian, langsung saja kunjungiUniPin! Proses cepat, harga murah, dan pastinya banyak bonus serta promo menarik!

Jangan lupa follow akun sosial media kami untuk konten menarik lainnya di:

Facebook:UP Station Indonesia

YouTube:UP Station Media

Twitter:@Upstationasia

Instagram:@upstation.media

Discord:UniPin Official Community

Topik Menarik