23 Aktor Indonesia di Red Carpet Festival Film Indonesia (FFI) 2022
Seleb | BuddyKu | Kamis, 24 November 2022 - 11:34
Festival Film Indonesia (FFI) 2022 menjadi salah satu ajang di mana para orang-orang yang terlibat dalam industri film mendapatkan penghargaan atas kerja keras mereka. Pagelaran ini juga dihadiri oleh para aktor dan aktris Indonesia.
Pada tahun ini, FFI 2022 mengangkat tema \'Perempuan: Citra, Karya, dan Karsa\', di mana tema ini berfokus untuk memberikan banyak apresiasi kepada para sineas perempuan. Mulai dari sutradara wanita, hingga para aktornya.
23 Aktor Indonesia Red Carpet di FFI 2022
Di balik pagelaran tersebut, Indozone telah merangkum 23 aktor Indonesia yang hadir di red carpet Festival Film Indonesia (FFI) 2022. Siapa saja mereka? Simak di bawah ini!