Arti Kata dan Makna Oi Kiyomasa Nande Nande Baka Gambare Gambare yang Viral di TikTok
Apa itu Oi Kiyomasa Nande Nande Baka Gambare Gambare? Yuk simak ulasan arti kata dan juga makna yang lagi viral di TikTok berikut ini.
Oi Kiyomasa Nande Nande Baka Gambare Gambare adalah kalimat penuh makna dari manga Tokyo Revengers yang memiliki arti "Hei Kiyomasa, ada apa bodoh? Ayo tetap semangat" dalam bahasa Indonesia.
Kata-kata ini menjadi trending dan digunakan di TikTok. Ternyata kalimat penuh makna ini diucapkan untuk Masataka Kiyomizu atau Kiyomasa.
Masih penasaran? Yuk simak ulasan lengkap tentang kalimat Oi Kiyomasa Nande Nande Baka Gambare Gambare berikut ini.
Arti dan Makna Kalimat Oi Kiyomasa Nande Nande Baka Gambare Gambare
Seperti yang sudah disebutkan sebelumnya, Oi Kiyomasa Nande Nande Baka Gambare Gambare adalah kalimat penuh makna dari manga Tokyo Revengers yang memiliki arti "Hei Kiyomasa, ada apa bodoh? Ayo tetap semangat" dalam bahasa Indonesia.
Ternyata, kalimat tersebut merupakan bahasa gaul di Jepang. Potongan Oi Kiyomasa Nande Nande Baka Gambare Gambare yang diambil dari Tokyo Revengers ini pun viral di kalangan penggemar.
Kata "Nande-nande" artinya adalah "mengapa" yang merupakan bahasa gaul dari "Doushite."
Sedangkan kata "Baka" memiliki arti bodoh. "Gambare-ganbare" diambil dari kata "Gambate" yang menjadi bahasa gaul Jepang dengan diucapkan berulang.
Potongan kata tersebut memiliki arti dan makan penyemangat yang dalam untuk pemimpin geng Kiyomasa.
Nah, itu dia arti kata dan makna Oi Kiyomasa Nande Nande Baka Gambare Gambare lengkap dengan ulasannya.