Infografis Fakta-Fakta Penting Senjata Nuklir Rusia

Infografis Fakta-Fakta Penting Senjata Nuklir Rusia

Terkini | inews | Jum'at, 27 September 2024 - 13:28
share

MOSKOW, iNews.id – Presiden Vladimir Putin telah memperingatkan negara-negara Barat bahwa Rusia dapat menggunakan senjata nuklir jika diserang dengan rudal konvensional. 

Putin juga mengatakan Moskow akan menganggap serangan apa pun yang didukung oleh kekuatan nuklir sebagai serangan gabungan yang dapat direspons Rusia dengan penggunaan senjata nuklir.

Rusia mewarisi senjata nuklir Uni Soviet. Negara itu memiliki persediaan hulu ledak nuklir terbesar di dunia. Menurut Federasi Ilmuwan Amerika (FAS), Putin mengendalikan sekitar 5.580 hulu ledak nuklir. 

Topik Menarik